Pengurus Cabang Nahdlatul Ulama Kota Kediri menghimbau kepada warga NU Kota Kediri untuk senantiasa menjaga kesehatan, Mematuhi Intruksi, himbauan, dan protokol yang ditetapkan oleh Pemerintah dalam menghadapi pandemi Covid-19, termasuk tidak keluar rumah dan jaga jarak aman (Social distancing) agar tercapai kemaslahatan bersama serta Memperbanyak doa dan amaliyah sebagaimana intruksi PBNU serta memohon pertolongan kepada Allah SWT semoga pandemi Covid-19 bisa diatasi dengan segera


Breaking News
Home / Warta Sosial (page 7)

Warta Sosial

Gus Anang Sampaikan Materi Perbedaan Syukur dan Kufur Nikmat

nukotakediri.or.id-Agus Anang Darunnajach sampaikan materi syukur nikmat dalam kitab Nashoihul Ibad saat pengajian rutin hari rabu malam kamis Pengurus Cabang Nahdlatul Ulama PCNU Kota Kediri di aula Kantor PCNU pukul 20:00 WIB pada Rabu,(06/10/21) Diriwayatkan dari Sohabat Abdullah bin Mas’ud menyampaikan jika banyak orang yang terjebak dengan nikmat-nikmat yang selalu diberikan Allah SWT kepadanya. “Allah SWT terkadang memberikan nikmat sebagai …

Read More »

Misbah Terpilih Menjadi Ketua PMII Komisariat Sunan Ampel IAIN Kediri

nukotakediri.or.id-Misbahul Mustofah terpilih menjadi ketua Pengurus Komisariat Pergerakan Mahasiswa Islam Indonesia PK PMII Sunan Ampel Kediri dalam Rapat Tahunan Komisariat RTKke 34 di Aula rektorat lantai 4 kampus 1 Institut Agama Islam Negeri IAIN Kediri pukul 22:30WIB pada Rabu, 06/10/21 Kegiatan tersebut dilaksanakan selama 2 hari dan di ikuti oleh peserta aktif yang berjumlah 24 kader. Terdiri dari delegasi Rayon …

Read More »

Masyarakat Dan Santri Lakukan Vaksinasi Dosis ke 2 Di Pondok Al Amien Kediri

nukotakediri.or.id-Sejumlah 900 vaksin di distribusikan dalam agenda vaksinasi gelombang ke dua kerjasama antara Pondok pesantren Al-Amien dengan KAPOLRES Kota Kediri di Aula Pondok Pesantren Al Amien Ngasinan ,kelurahan Rejomulyo Kota Kediri pada Selasa, 05/10/21 M Faried Iskandar Muda selaku pengasuh pondok pesantren Al Amien sekaligus wakil ketua PW. GP. Ansor Jawa Timur menjelaskan vaksinisasi kedua yang digelar adalah hasil kerjasama …

Read More »

G 30 S PKI: PMII Di Kediri Lakukan Bedah Film Dan Kupas Sejarah

Tanggal 30 September masyarakat indonesia dikejutkan oleh pristiwa gerakan percobaan kudeta yang dilakukan oleh Partai Komunis Indonesia PKI dengan melakukan pembunuhan sadis yang menewaskan 9 jendral proklamasi. tanggal tersebut diperingati dengan agenda bedah film yang dilakukan oleh Pengurus Rayon Pergerakan Mahasiswa Islam Indonesia (PMII) Abu Nawas periode 2021-2022 bersama seluruh pengurus dan mahasiswa baru di aula rayon pukul 13:00 WIB …

Read More »

Pemuda Muslim Di Kediri Luncurkan Cahaya Cinta Setonogedong CCS

Kediri, Nukotakediri-Pemuda muslim Kediri launcing kegiatan kajian Cahaya Cinta Setonogedong CCS dengan tema perdana “Cara Merayu Malaikat” pukul 09:00 WIB pada di Masjid Setonogedong Makam Syech Wasyil Syamsudin Ahad, 26 September 2021. Kegiatan tersebut dibuka oleh master of ceremony, dilanjut tahlil/dzikir Gus Nasrul, Sambutan Gus Izzul Maula dan Ngaji serta tanya jawab oleh Gus Ahmad Kafa dari Pondok pesantren Lirboyo …

Read More »

Sekretaris PCNU Kota Kediri Ajak Mahasiswa Tambakberas Di Kediri Berperan Di PMII

Himpunan Mahasiswa Kediri Alumni Bahrul Ulum HIMKABU Tambakberas Jombang adakan kegiatan webinar terkait peran santri di Kediri melalui media zoom meeting pada sabtu, 26/09/21 Kegiatan tersebut membahas terkait peran santri tambakberas dalam tiga aspek. Pertama dalam dunia akademik, kedua berperan dalam organisasi Nahdlatul Ulama dan ketiga terkait peran alumni kepada masyarakat. Heri susanto selalu sekretaris Pengurus Cabang Nahdlatul Ulama PCNU …

Read More »